Penyakit prostat dapat menimbulkan keluhan yang mengganggu aktivitas orang dewasa dan lanjut usia. Kondisi umum termasuk prostatitis, atau peradangan kelenjar prostat, kanker prostat, dan benign prostatic hyperplasia(BPH).
DSA Celebral merupakan pemeriksaan yang menggunakan teknik kateterisasi yang bertujuan memberikan gambaran dari dalam pembuluh darah.
Kemoterapi merupakan salah satu jenis pengobatan yang digunakan untuk menghancurkan sel kanker dengan menghentikan atau menghambat pertumbuhan sel kanker yang berkembang dan membelah dengan cepat.
Saat ginjal sudah tidak bisa lagi menjalankan fungsinya, prosedur cuci darah perlu dilakukan secara rutin. Hal ini dilakukan untuk menghindari komplikasi yang terjadi akibat adanya gangguan yang menyerang ginjal.
Perubahan gaya hidup membawa dampak terhadap perkembangan penyakit degeneratif. Penyakit jantung salah satunya, yang merupakan salah satu masalah kesehatan utama yang banyak diderita oleh masyarakat dunia, termasuk Indonesia.
Seperti dilansir oleh health.grid.id, diperkirakan terjadi peningkatan kejadian kanker di dunia 300 persen pada 2030 mendatang, dan mayoritas terjadi di negara- negara berkembang, termasuk Indonesia.