Menghadapi Presidensi G20, pemerintah mengusung tiga topik utama, yakni Arsitektur Kesehatan Global, Transformasi Ekonomi Digital, serta Transisi Energi dan Berkelanjutan untuk mewujudkan tujuan memperkuat kepemimpinan di UMKM.
Tak dapat dimungkiri, perkembangan dunia digital telah menyasar ke segala sisi kehidupan. Saat ini, rasanya hampir tidak ada sisi kehidupan manusia yang tidak terpengaruh proses digitalisasi.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) menyebut literasi digital di Indonesia masih berada di tingkat sedang. Jika skor indeks berskala 1
Perubahan dari kebiasaan menggunakan teknologi yang bersifat analog ke digital dapat mengubah cara pandang dan cara hidup kita agar lebih
Partisipasi guru dan orang tua sangat penting agar anak mendapatkan persiapan matang untuk menghadapi transformasi digital. Transformasi digital dimulai dari transformasi budaya, termasuk di antaranya transformasi cara berkolaborasi, cara pandang, mindset, dan perilaku.