Indonesia butuh SDM profesional dan unggul di bidang komunikasi dan bidang pekerjaan lainnya. Berbagai jenis pekerjaan baru bidang komunikasi dan bisnis di era digital menuntut SDM yang kompetensinya komprehensif, meliputi aspek sikap, pengetahuan serta keterampilan yang mumpuni.
Tak dapat dimungkiri, perkembangan dunia digital telah menyasar ke segala sisi kehidupan. Saat ini, rasanya hampir tidak ada sisi kehidupan manusia yang tidak terpengaruh proses digitalisasi.
Terapkan Komunikasi Penuh Perhatian Agar Dapat Perkuat Budaya Digital Indonesia
Kita Harus Waspada Akan Konten-Konten Negatif
Penggunaan teknologi yang cerdas dan bijak oleh peserta didik dapat terwujud dengan mengembangkan pembelajaran secara mandiri, didukung oleh sekolah yang
Warganet juga harus mempunyai etika berinternet. Batasan dan cara berperilaku terbaik di ruang digital membawa individu untuk menjadi bagian dari masyarakat digital dengan berjejaring sosial secara bertanggung jawab.
Komunikasi yang baik adalah kunci keberhasilan kolaborasi dan interaksi. Prinsip komunikasi digital ialah kesadaran, integritas, kebajikan, dan tanggung jawab.