Di era digital, penyebaran informasi telah beralih dari sistem konvensional dan distribusi sirkulasi media massa telah bergeser ke model partisipatori.
Jumlah gawai di Indonesia sekarang lebih banyak dibandingkan populasi masyarakat Tanah Air. Dalam satu menit informasi melalui WhatsApp ada lebih dari 50 juta informasi
Hoaks adalah Musuh Besar Kehidupan
Telah Terjadi Pergeseran Pola Pikir di Masyarakat
Terdapat Efek Psikologis dari Hoaks
Hoaks dapat Menimbulkan Kecemasan, Kebencian, dan Permusuhan
Tingkatkan Budaya Membaca dan Berpikir Kritis
Kenali Ciri-ciri Berita Hoaks