Pembelajaran pada masa pandemi telah menjadi budaya baru untuk tetap dilaksanakan secara online learning, blended learning atau hybrid. Tentunya kegiatan ini perlu didukung oleh fasilitasi yang lengkap dan memenuhi standar minimal.
Tujuan dari pendidikan agama adalah untuk mengembangkan kemampuan peserta didik dalam memahami, menghayati, dan mengamalkan nilai-nilai agama yang menyerasikan penguasaannya dalam ilmu pengetahuan, teknologi dan seni dalam membentuk manusia Indonesia yang beriman dan berbudi luhur