Di tengah situasi pandemi Covid-19, tenaga kesehatan di pulau-pulau terpencil di Indonesia mengalami kesulitan di dalam penanganan pasien karena akses terhadap layanan kesehatan terbatas.
Universitas Indonesia (UI) menduduki peringkat teratas sebagai Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia menurut Webometrics Ranking of World Universities edisi Juli 2020.
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) meluncurkan buku berjudul Pencegahan Stunting: Pentingnya Peran 1000 Hari Pertama Kehidupan.
Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) menampilkan tujuh produk riset sebagai kontribusi FTUI dalam masa pandemi Covid-19. Ketujuh produk riset tersebut
Universitas Indonesia (UI) menerima penghargaan sebagai institusi terproduktif di Indonesia dalam menghasilkan Artikel Berkualitas Tinggi di Bidang Kesehatan dan Obat. Penghargaan tersebut diberikan langsung oleh Menteri Riset dan Teknologi RI/Kepala Badan Riset dan Inovasi Indonesia (Menristek/Kepala BRIN) Prof Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro SE MUP PhD kepada Wakil Rektor UI bidang Riset dan Inovasi drg Nurtami PhD SpOF(K), pada ajang Anugerah Hak Kekayaan Intelektual, Rabu (18/11/2020), di Jakarta.
Dalam rangka Dies Natalis Universitas Brawijaya dan Fakultas Pertanian diselenggarakan kegiatan webinar internasional dengan tema Towards agro-ecological Foodscape transformation science, practice, sovereignty and social justice pada Minggu (16/11/2020) pukul 19.00 hingga 21.30 WIB.
Pada daftar peringkat tersebut, UI berhasil menjadi perguruan tinggi terbaik di Indonesia, atau berada di peringkat ke-831 di dunia, dan peringkat ke-192 di Asia. Pemeringkatan edisi ke-7 yang dirilis pada 20 Oktober 2020 ini dilakukan terhadap 1.500 perguruan tinggi terbaik di dunia, yang tersebar di 86 negara.
Rektor Universitas Indonesia (UI) Prof Ari Kuncoro SE MA PhD mengajak sivitas akademika UI agar menundukkan hati untuk hening cipta sejenak pada momentum peringatan Hari Pahlawan Nasional, Selasa (10/11/2020). Prof Ari menyampaikan pesan agar sivitas akademika UI, khususnya para mahasiswa, dapat menjadi pahlawan generasi pada zamannya.