Gaya Hidup

paket berbuka puasa bersama
Gaya Hidup

1O1 Urban Jakarta Kelapa Gading Hadirkan 11 Stall Live Cooking di Paket Bukber

Menyambut bulan suci Ramadhan pada 2022, 1O1 Urban Jakarta Kelapa Gading menyediakan paket berbuka puasa bersama sepuasnya bertajuk “Ramadhan Kareem” di Komunal Restoran mulai pukul 18.00 hingga 20.00 WIB.
psikologi anak remaja
Pendidikan

Era Digital, Ancaman terhadap Psikologi Anak dan Remaja?

Perkembangan dunia digital semakin tidak terbendung. Hasil survei APJII pada 2019–2020 menemukan, 91 persen penetrasi internet terjadi pada usia 15–19 tahun dan usia 20–24 tahun (88,5 persen). Hal ini tentu saja sedikit banyak berdampak pada psikologi anak dan remaja.
Pendidikan

Peran Sarjana Teknik Kimia Jelang Era Pajak Karbon Indonesia

Secara kolektif, ilmuwan sepakat bahwa pemanasan global disebabkan oleh akumulasi gas rumah kaca di atmosfer bumi. Gas rumah kaca yang paling besar dikontribusikan dari pembakaran bahan bakar fosil yang menghasilkan emisi karbon dioksida (CO2) ke lingkungan.
sertifikasi hotel berbintang
Gaya Hidup

Pakons Prime Hotel Resmi Terima Sertifikasi Hotel Berbintang

PT Tirta Murni Sertifikasi yang merupakan Lembaga Sertifikasi Sistem Manajemen Mutu Usaha Pariwisata & PPIU menyatakan bahwa Pakons Prime Hotel layak menjadi Hotel Berbintang 4 setelah melakukan  serangkaian audit dan sertifikasi secara menyeluruh.
pengukuhan profesor
Pendidikan

Dua Dosen UB Dikukuhkan sebagai Profesor, Angkat Tema Terpadu

Universitas Brawijaya kembali mengukuhkan dua professor, yakni Dr Drs Muhammad Saifi, MSi dari Fakultas Ilmu Administrasi sebagai professor di bidang Ilmu Manajemen Keauangan dan Wayan Firdaus Mahmudy, SSi, MT, PhD dari Fakultas Ilmu Komputer.
pameran wedding
Gaya Hidup

Ramaikan Pameran Wedding, Avenzel Hotel Berikan Kejutan Menarik

Bagi yang ingin melangsungkan pernikahan, jangan lewatkan pameran pernikahan (wedding) bergengsi, Indonesia International Wedding Festival (IIWF). Acara ini digelar selama 3 hari, mulai 8 hingga 20 Maret 2022, pukul 10.00-21.00 WIB di Assembly Hall, Jakarta Convention Center (JCC).
1 79 80 81 186